Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2017

Resep Gulai Itiak Khas Padang

Bebek atau itik adalah salah satu bahan masakan yang menjadi primadona di berbagai negara. Bahan makanan ini juga merupakan salah satu dari bahan untuk membuat masakan Cina paling lezat, yaitu Bebek Panggang Peking. Di daerah Padang, itik juga diolah menjadi salah satu makanan khas paling enak yang bernama "Gulai Itiak".  Pada dasarnya, Gulai Itiak adalah daging bebek yang diiris tipis-tipis, dimasak bersama dengan berbagai bumbu dan rempah-rempah seperti cabe kriting hijau, laos, kunyit, dan jahe. Masakan ini berasa pedas, dan memiliki warna kehijauan ketika disajikan. Gulai itiak lado mudo merupakan salah satu resep masakan khas Bukit tinggi, Sumatera Barat yang sangat lezat dan gurih. Gulai itiak lado mudo ini beda dengan gulai pada umumnya, yaitu daging untuk membuat gulai itiak ini menggunakan daging itik yang kemudian dibakar dengan api yang kecil agar bulu-bulu halusnya hilang yang dimasaka dengan bumbu rempah. Yang khas dari masakan ini adalah sambal ke

Resep Sate Padang Asli

Sate Padang adalah sate yang dibuat dengan berbagai resep khusus dari Padang, Sumatera Barat. Masakan ini dibuat dari daging sapi yang dipotong dadu kecil dengan saus pedas di atasnya. Karakteristik utamanya adalah saus kuning yang terbuat dari tepung beras dicampur dengan kaldu jeroan pedas, kunyit, jahe, bawang putih, ketumbar, lengkuas akar, jinten, bubuk kari dan garam. Di Medan, Sate Padang tidak hanya menggunakan daging sapi tetapi juga daging ayam dan kambing. Makanan yang lezat ini memiliki kandungan kolesterol yang tinggi sehingga tidak baik jika disantap terlalu sering. Sate Padang paling nikmat disantap bersama sepiring nasi putih dan segelas es teh dingin. Sate khas daerah padang ini memang kerap diburu para pecinta kuliner makanan yang datang kedaerah padang. Karena, selain rasanya yang lumayan menggugah selera sate padang ini juga terkenal dengan sajiannya yang unik dan juga istimewa. Sajian sate padang ini berbeda dengan sajian sate lainnya, karena sajian sa

Resep Ikan Balado Khas Padang

Balado merupakan salah satu sambal dari Sumatera Barat (dari daerah Minang). Kebanyakan Restoran Padang memiliki resep balado khasnya sendiri. Bahan dasar dari sambal ini adalah bawang merah, cabe, tomat, air jeruk nipis, garam dan gula. Tak hanya di Indonesia, masakan ini juga sangat digemari oleh masyarakat negeri tetangga, khususnya Malaysia dan Singapura.  Biasanya, sambal balado tersebut dicampur dengan ikan goreng serta sayuran rebus. Ikan yang dicampur dengan balado yang memiliki rasa pedas-manis yang tajam terasa lebih spesial di lidah dan mampu membangkitkan selera makan kita. Cara memasak dengan bumbu sambal balado sudah sangat populer dan dari namanya saja kita lebih mengenalnya sebagai bagian dari masakan khas Padang (Minang). Balado pada dasarnya adalah tumisan cabe giling atau halus dengan aneka rempah kemudian dimasak dengan bahan utama yang akan digunakan, sehingga dalam hal masak memasak tentunya dapat dikreasikan sesuai selera, baik level kepedasan atau

Resep Ikan Salai Khas Riau

Ikan Salai adalah ikan basah yang masih segar lalu dikeringkan melalui proses pengasapan. Ikan Salai merupakan salah satu menu makanan yang cukup terkenal terutama bagi masyarakat Riau   yang tinggal di sepanjang sungai-sungai besar yang ada di Riau , salah satunya di Kabupaten Pelalawan. Ikan Selais Asap adalah makanan khas dari provinsi Riau. Ikan selais memiliki banyak cerita pada resep dan cara pembuatannya. Resep ikan selais sebenarnya sangat mudah dan simpel, yakni dengan memasak ikan selais dengan cara diasap lalu digoreng, kemudian membuat sambalnya yang khas yakni sambal balado dari bawang merah, cabai merah dan jeruk nipis. Ikan selais yang memiliki nama lain salai, ikan salai artinya ikan yang diasap. Tentu saja, pembuatannya berarti diasap. Ikan asap ini banyak terdapat di beberapa daerah di nusantara. Baca juga : Resep roti jala khas riau. klik disini Ø   Bahan – Bahan Resep Ikan Selais Khas Riau ü   Ikan salai selais dari ikan baung maupun ikan lele – 1